Skip to main content

Posts

Showing posts with the label Internet

Template blogger paling cepat loading dan Responsive

Blog yang memiliki pengunjung yang banyak tentunya menjadi idaman para peblogger termasuk saya.Apalagi pengunjung datangnya bersumber dari mesin pencari atau search engine terutama search engine google. Salah satu yang dapat membuat blog banyak pengunjung dan baik di mata google adalah kecepatan loading sebuah blog.Kecepatan loading sebuah blog sangat di pengaruhi dari template yang di gunakan. Berikut sebuah template yang sangat ringan loadingnya dan responsive juga tampilannya yang cukup keren dan menarik ,dapat di download secara gratis dan premium Takis - High CTR, SEO Friendly and Responsive Blogger Templat e LIHAT DEMO DOWNLOAD   Template tersebut di beri nama oleh pembuatnya dengan nama TAKIS  dan sudah di update baru baru ini,menurut saya Template Takis ini memiliki kecepatan loading paling cepat dan ringan baik itu tampilan mobilenya juga tampilan dekstop, dapat di lihat dari Page speed test miliknya google . Untuk mendapatkan templa...

Tips daftar google adsense

Banyak cara untuk mendapatkan penghasilan secara online salah satunya dengan mengikuti program periklanan google adsense.Untuk mengikuti program tersebut kita haruslah memiliki sebuah blog atau website. Dan Untuk mendapatkan sebuah blog kita dapat membuat secara gratis di blogger yang juga miliknya google.Lalu bagaimana caranya agar blog kita dapat ikut di program periklanan google tersebut ? Menjadi mitra google adsense (publisher adsense) memang terbilang agak susah di banding menjadi anggota program periklanan yang lain.Adsense menerapkan aturan yang cukup ketat dalam menerima anggotanya.Mereka akan meriview kelayakan sebuah blog atau web untuk berpartisipasi dengan program periklanannya. Hal ini secara jelas di nyatakan oleh google adsense "Sasaran kami adalah memberikan pengiklan kami situs yang menawarkan konten bermakna dan kaya, menerima lalu lintas organik, dan memungkinkan kami menayangkan iklan yang ditargetkan dengan baik kepada pengguna. Situs yang menampil...

Agar blog segera terindex bing dan yahoo

Ada kebanggaan tersendiri jika blog yang kita buat selalu ramai pengunjung.Makin ramai pengunjung blog kita semakin besar peluang mendapatkan penghasilan dengan mengikuti program periklanan baik itu google adsense ataupun program periklanan yang lainnya. Salah satu cara agar blog yang baru kita buat memiliki pengunjung  yang banyak yaitu dengan memasukan blog kita di mesin pencarian baik itu serach engine google , pencarian bing atau yahoo.Masuknya blog kita di mesin pencarian tentunya sangat memberi peluang kepada blog kita untuk menjaring pengunjung apalagi jika Url Blog kita dapat tampil di halaman pertama dengan kata kunci  yang banyak di cari Postingan kali ini akan membahas bagaimana cara agar blog kita dapat masuk di mesin pencarian Bing(yahoo)..Cara nya pada dasarnya hampir sama  seperti agar blog segera di index google search pada postingan  sebelumnya  di blog ini. Berikut langkah langkah yang kita lakukan agar blog kita di index search...

Aplikasi Blogger dari google

Google selalu memberikan kemudahan kemudahan untuk penggunanya .Khusus pengguna blogger kembali google memberikan sebuah aplikasi blogger untuk para blogger yang sering mobile.dengan aplikasi ini kita dapat secara mudah mempublikasi tulisan di blog tanpa harus menggunakan PC cukup dengan menggunakan Handphone berbasis android,blogging tetap dapat kita lakukan walau saat dalam perjalanan. Berikut fitur aplikasi blogger resmi dari google terbaru dan dapat anda download secara gratis di Playstore . Dengan Blogger untuk Android Anda dapat: * Tuliskan pos yang bisa anda simpan ke draft atau segera langsung di publikasikan. Edit posting yang ada * Lihat daftar posting Anda yang telah disimpan dan dipublikasikan * Beralih akun / blog jika punya lebih dari satu * Sematkan gambar dari galeri, atau, dengan mengambil gambar langsung dari aplikasi Tambahkan label ke posting Anda * Tambahkan informasi lokasi Dengan aplikasi Blogger untuk Android, Anda dapat dengan ce...

Daftar adsense lewat blogger

Google sebagai salah satu perusahaan internet terbesar di dunia memberikan peluang penghasilan kepada kita melalui blogger secara gratis dengan program periklanan nya yaitu google adsense.Tentunya untuk mengikuti program periklanan google tersebut blog kita haruslah tunduk dengan kebijakan dan aturan yang di terapkan oleh google. Berikut  langkah langkah mendaftar google adsense melalui blogger yang di hosting oleh google. Pastikan blog sudah rampung sepenuhnya dan sudah terindex oleh mesin pencari google jika belum terindex pelajari agar blog segera terindex oleh google search engine .Blog yang sudah mempunyai tempat di halaman search google akan mudah di terima menjadi publisher google adsense. Gunakan template yang responsive,Template yang responsive berpengaruh baik pada optimasi mesin pencari dan dapat memuat halaman dengan cepat. jangan utak atik template pada saat peninjauan pihak google adsense. Masuk ke blogger dengan akun google yang masih baru kem...

Cara Daftar Adsense Terbaru 2017

Menjadi publisher google adsense memberikan sebuah peluang bagi blog atau web kita untuk mendapatkan penghasilan.Susahnya sebuah blog untuk dapat di terima menjadi publisher adsense terkadang membuat kita bingung bagaimana membuat sebuah blog atau web yang dapat diterima dengan mudah oleh google adsense. Jangan dulu berputus asa di tahun 2017  ini kayaknya google adsense memberi peluang  bagi para blogger di indonesia untuk ikut serta mengikuti program periklanan google adsense melalui blogger yang proses penerimaan tidak terlalu ketat alias cukup mudah,tentunya blog yang di daftarkan haruslah sesuai dengan ketentuan yang di terapkan oleh google adsense.Berikut cara mendaftar menjadi publisher adsense lewat blogger.com  agar dapat di setujui oleh team peninjau google adsense. Sebelum mendaftar pastikan dulu blog yang akan di daftar kan sudah mempunyai postingan lebih dari 15 artikel yang di sertai dengan gambar.Usahakan postingan artikel harus original bukan co...

Cara Atasi Url yang di cekal oleh Robots.txt

Suatu kebanggaan jika url blog yang kita kelola tampil di halaman pertama search engine google untuk info tertentu,artinya peluang blog tersebut dikunjungi oleh pengguna internet semakin besar dan traffick blog pun jadi meningkat.Lalu bagaimana jika url yang tadinya tampil di halaman search google tiba tiba menghilang di ikuti turunnya traffick blog yang kita kelola?Jangan Panik dulu kawan,salah satu penyebab yang sering di jumpai adalah ada sebagian url blog kita yang di cekal oleh robots.txt. Robots txt adalah salah satu indikator yang dimana robot bot atau spider bot bekerja merayapi isi semua konten dalam blog dan website. dengan menggunakan fungsi robots txt yang tepat dan benar akan membantu mesin pencari meng index url pada blog hingga sampai pada akhir semua isi konten. Hubungan robots txt dan webmaster sangat rekat dan tidak bisa dipandang sebelah mata. Sebab jika salah untuk konfigurasi robots txt hal yang diterima kemungkinan isi pada blog tidak akan bisa di index de...

Istilah Istilah Pada google adsense

Beberapa istilah yang pada program periklanan google adsense : Publisher atau penayang iklan adalah orang atau pemilik situs web yang sudah terdaftar atau sudah disetujui oleh pihak pengelola aplikasi periklanan untuk memasang iklan di situs mereka. Dan yang menayangkan iklan adsense di sebut publisher google adsense.Untuk menjadi  publisher google adsense,kita harus mendaftar dulu ke Google Adsense dan baru bisa menayangkan iklan google di situs web mereka setelah aplikasi disetujui. Setiap publisher google adsense hanya diperbolehkan memiliki satu akun google adsense, namun mereka diperbolehkan memasang iklan google di semua situs mereka yang memenuhi persyaratan program google adsense. AdSense for Content adalah iklan AdSense yang dipasang di dalam suatu halaman. Iklan-iklan yang muncul adalah iklan-iklan yang berhubungan dengan isi halaman tersebut. Atau istilahnya menggunakan konsep kontekstual. Ad Units dan Link Units adalah yang termasuk dalam AdSense for Content ...

Agar Terhindar dari Banned Adsense

Menjadi publisher google adsense adalah sebuah kebanggaan bagi para pemilik blog atau situs,betapa tidak untuk menjadi publisher sangatlah sulit .Blog atau situs harus lah memenuhi syarat kelayakan berpartisipasi dalam program periklanan ini.dapat di artikan bahwa setiap blog atau situs yang sudah di terima oleh google adsense adalah blog yang sudahmapan baik isi blog atau SEO nya. Pendapatan hasil publisher program periklanan ini memang sangat menggiurkan membuat google adsense sangat ketat dalam menerapkan aturan bagi para publishernya.Pelanggaran yang dilakukan oleh publisher google adsense dapat mengakibatkan di nonaktifkannya account adsense publisher tersebut atau lebih di kenal dengan istilah banned dari google adsense.  Banned google adsense adalah sebuah larangan menampilkan iklan google di situs web publisher, di mana sangsi ini dijatuhkan oleh google adsense bagi publisher yang melanggar kebijakan program. Banned google ada beberapa macam, pertama iklan dino...

Cara dan langkah agar di terima oleh google adsense

Salah satu program periklanan yang paling banyak di ikuti adalah program periklanan milik google yaitu google Adsense .Dengan menjadi publisher dari program periklanan ini kita dapat memperoleh penghasilan.Untuk menjadi publisher google adsense terbilang agak sulit,ketatnya syarat yang di terapkan oleh google adsense membuat kita harus mempersiapkan blog yang benar benar layak untuk berpartisipasi mengikuti program periklanan ini.Sebelum kita bahas langkah langkah terbaik untuk mendaftar di google adsense kita lihat dulu apa itu adsense dan sejarahnya menurut sumber Wikipedia AdSense adalah program kerjasama periklanan melalui media Internet yang diselenggarakan oleh Google. Melalui program periklanan AdSense, pemilik situs web atau blog yang telah mendaftar dan disetujui keanggotaannya diperbolehkan memasang unit iklan yang bentuk dan materinya telah ditentukan oleh Google di halaman web mereka. Pemilik situs web atau blog akan mendapatkan pemasukan berupa pembagian keuntungan ...

Kelola Blog pakai HP dan aplikasi pengelola berkas

Untuk mengelola sebuah blog tidak hanya dapat di lakukan menggunakan Laptop atau PC ,hanya dengan menggunakan sebuah Handphone Berbasis android kita dapat dengan mudah mengelola sebuah blog baik itu blogger atau wordpress .Untuk mempermudah mengelola berkas yang menunjang pengelolaan blog kita dapat menggunakan sebuah aplikasi android yang dapat di dapat kan secara gratis di pusat aplikasi miliknya google yaitu playstore aplikasi pengelola berkas tersebut di bernama ES pengelola berkas.Kita dapat dengan mudah mengubah template blog,edit html file xml dan lain sebagainya menggunakan hp android dengan bantuan aplikasi ini Berikut fitur aplikasi es pengelola file Aman dan rahasia, ES File Explorer & File Manager membantu mengelola file di ponsel Anda secara efisien dan efektif dan berbagi file tanpa biaya data. Desain Material, mesin pencari baru, semua yang Anda butuhkan di File Manager, Pilihan umun 500 Juta Lebih Pemakai. 【Fitur Utama】 ★ Kategori Pintar File M...

Agar blog cepat masuk search google

Rasanya belum mantap kalau blog yang kita buat belum di kenali oleh rajanya search engine,harus sebar link blog sana sini ,lain ceritanya kalau blog sudah di kenali google search,peluang untuk di kunjungi orang lebih besar. Berikut cara praktis agar google search berteman dengan blog kita :  1. Salaman dulu sama google sebutin nama blog di s ubmit url google  masukan url blog secara lengkap di kotak yang di sediakan,centang kotak saya bukan robot kemudian Klik Kirim permintaan google langsung jawab "hai permintaan kamu sudah saya terima dan aku akan segera memprosesnya"(kira kira begitu sapaan google)  2.permintaan tadi baru colekan aja google lum serius nanggapi,agar google serius klik search console pojok kiri atas setelah itu kita di bawa ke ruangannya webmaster search console klik tambahkan properti, masukan lagi alamat blog kamu dan klikteruskan.tunggu bentar dan cari perayapan ,klik ambil sebagai google terus klik ambil dan render kolom kotak ...

Cara Costum domain blogspot gratis di Freenom

Freenom sebuah layanan yang memberikan domain gratis dan berbayar,proses pendaftarannya sangat mudah dan cepat Dengan top level yang di berikan secara gratis atau berbayar dari freenom kita bisa menggantikan domain blogspot kita dengan domain pilihan kita . Berikut langkah mendapatkan top level domain dari freenom . Daftar dulu di webnya Freenom,gunakan email dan isi data diri kita.Setelah terdaftar sign in ke freenom,klik ke new domain .Masukan nama domain pilihan kamu ke kotak cek ketersediaan dan cari..lihat tabel ketersediaan domain yang freenom tawarkan yang tulisan price 0 adalah gratis yang tulisan nominal $ berarti berbayar.Terus klik get it now tuk yang free masukan pilihan berapa bulan anda menggunakan domain tsb.Oke Domain pilihan anda sudah di buat. Sekarang tinggal menggantikan domain blogspot kamu caranya Masuk ke blogger pilih setelan dasar pada penerbitan klik   +siapkan url pihak ke-3 untuk blog anda. masukan domain yang di buat di freeno...

Mengganti Template Blog

Template blog  atau theme blog adalah Tampilan halaman dari sebuah blog atau website beserta seluruh komponennya baik berupa file statis maupun file dinamis , berupa program atau aplikasi yang berjalan sebagai aplikasi web. Template blog berfungsi agar tampilan sebuah blog menjadi lebih menarik , dinamis dan responsive Template responsive merupakan template blog yang paling banyak di gunakan saat ini,template jenis ini tampilannya secara otomatis menyesuaikan perangkat pengunjung blog atau web. Untuk mendapatkan template buat blog secara default di blogger sudah di sediakan ,kalau mau jenis  yang lain banyak beredar template untuk blog yang dapat di download baik itu secara gratis ataupun template yang berbayar(premium template) Template pada blog juga mempengaruhi SEO bagi blog tersebut oleh karena itu dalam memilih template untuk blog kita gunakan template yang responsive Template Responsive dapat memaksimalkan kualitas SEO blog kita di mesin pencari terutam...

Cara membuat Link file untuk dapat di download

Ada kalanya ketika kita mempunyai beberapa file yang ingin kita bagi kepada pengunjuk blog tentunya kita harus meletakan link download tersebut agar file tersebut dapat di download oleh pengunjung blog kita. Untuk mendapatkan link download file tersebut tentunya memerlukan tempat penyimpanan file secara online.Kali ini kita akan berkenalan dengan sebuah situs yang menyediakan tempat penyimpanan file gratis,baik itu file suara,gambar dan lain sebagainya.Situs tersebut adalah Media Fire. Media fire menyediakan ruang penyimpanan file kita secara gratis . Proses upload yang cukup cepat membuat media fire menjadi salah satu situs favorit tempat menyimpan file secara online.Dengan menyimpan file di media fire kita juga dapat membagikan file kita tersebut secara online kepada orang lain melalui link download file itu sendiri yang di berikan oleh mediafire untuk setiap file yang kita upload di sana. Berikut cara menyimpan file dan mendapatkan kan link file di media fire . ...

Dapat Penghasilan dari blogger

Ada Banyak cara untuk mendapatkan uang tambahan salah satu nya dengan cara mengelola sebuah blog di layanan gratis google yaitu Blogger.Dengan tampilannya yang dinamis dan mudah dalam pengoperasiannya membuat blogger.com sangat dapat di andalkan sebagai wadah sebuah blog. Tanpa perlu mengeluarkan biaya kita dengan mudah dapat mempublikasikan sebuah ide juga informasi dalam sebuah halaman web. Sebuah blog berdomain gratis dari blogger yaitu blogspot.com jika kita kelola dengan baik dapat mendatangkan hasil yang lumayan. Banyak sudah para pemilik blog yang berdomain blogspot.com sukses mendapatkan penghasilan yang cukup besar. Lantas bagaimana caranya agar blog dapat menghasilkan uang ?  Salah satu cara yang paling populer saat ini agar blog kita dapat menghasilkan uang adalah menjadi Publisher program periklanan google yaitu adsense .  AdSense adalah program kerjasama periklanan melalui media Internet yang diselenggarakan oleh Google. Melalui program p...

Cara mengganti URL blog dengan domain khusus(TLD)

Salah satu kelebihan membuat blog di blogger.com adalah blogger mengizinkan kita untuk mengubah URL blog kita yang ber subdomain blogspot.com menjadi top level domain sesuai keinginan kita(costum domain) Untuk meng Costum Domain URL blog di blogger ikuti langkah langkah sebagai berikut. Siapkan Top Level Domain sesuai dengan keinginan anda(gratis atau yang berbayar)Kalau mau yang gratis gunakan layanan domain gratis di freenom.com. Untuk yang berbayar anda dapat membeli di penyedia layanan domain luar negeri ataupun lokal indonesia untuk penyedia layanan luar gunakan namecheap.com Setelah Top Level Domain anda siap,Masuk ke Blogger dan pilih blog anda yang akan di costum domain kan. Kemudian Pilih menu setelan(setting)>Dasar , Klik siapkan URL pihak ke-3 untuk blog anda.Masukan nama domain anda kekolom yang di sediakan di awali dengan www.domainanda.com(info,xyz,tk,net,dll) Kemudian klik Simpan akan ada pesan kesalahan  dan perintah agar anda mengisi b...

Cara mengaktifkan fitur HTTPS pada blogspot

Apa itu HTTPS? HTTPS (Hypertext Transfer Protocol Secure) adalah protokol komunikasi internet yang melindungi integritas dan kerahasiaan data pengguna antara komputer pengguna dan situs.  Data yang dikirim menggunakan HTTPS diamankan melalui protokol Transport Layer Security (TLS), yang memberikan tiga lapis perlindungan kunci: Lalu bagaimana cara mengaktifkan fitur Https pada blogspot.com? Blogger memberikan pengamanan gratis pada blog yang kita buat selagi menggunakan subdomain blogspot.com. ada 3 manfaat jika blog kita menggunakan fitur https seperti yang di jelaskan oleh google yaitu 3 manfaat utama menggunakan HTTPS dibandingkan HTTP untuk mengakses blog Anda: -Membantu memeriksa bahwa pengunjung Anda membuka situs yang benar      dan tidak dialihkan ke situs berbahaya. -Membantu mendeteksi jika ada penyerang yang mencoba mengubah data yang  dikirim oleh Blogger ke pengunjung. -Menambahkan langkah-langkah keamanan yang membuat leb...

Cara Membuat Accounts Google

Akun google(google account) sebuah layanan yang di berikan oleh raksasa internet dunia yaitu google  Secara cuma-cuma alias gratis.Dengan akun google ini  kita dapat menggunakan layanan dari google menggunakan Gmail, google+,mendaftar layanan youtube,membuat blog di blogger,google Adsense dan produk lainnya dari google  lihat product google lainnya . Untuk mendapat kan sebuah akun google sangat lah mudah kita dapat mendaftar secara gratis di google account.Baca Dulu Privasi dan Persyaratan dari google Berikut cara mendapatkan akun google  Masuk ke situs pendaftaran akun google (google account signUp) atau klik di sini Isi Form yang di sediakan sesuai identitas diri kita, dan nomor telpon(hp)kita.No telp harus lah no HP yang kita yang aktif,no Hp ini sangatlah penting untuk verfikasi kepemilikan akun google yang kita buat. setelah semua kotak form kita isi dengan benar klik langkah berikutnya.kemudian akan di bawa kehalaman Kebijakan dan ketentu...

Cara Membuat Blog Gratis

Web blog atau lebih di kenal dengan nama Blog  adalah bentuk aplikasi web yang berbentuk tulisan-tulisan (yang dimuat sebagai posting) juga gambar (photo) pada sebuah halaman web,dan dapat diakses oleh semua pengguna Internet sesuai dengan topik dan tujuan dari si pengguna blog tersebut. Penggunaan blog  mempunyai fungsi yang sangat beragam, mulai dari sebuah catatan harian, media publikasi dalam pengenalan produk, sampai dengan program-program media dan perusahaan-perusahaan. Sebagian blog dipelihara oleh seorang penulis tunggal, sementara sebagian lainnya oleh beberapa penulis. Banyak juga blog yang memiliki fasilitas interaksi dengan para pengunjungnya, seperti menggunakan buku tamu dan kolom komentar yang dapat memperkenankan pengunjungnya untuk meninggalkan komentar atas isi dari tulisan yang dipublikasikan, namun demikian ada juga blog yang bersifat sebaliknya (non-interaktif).Saat ini untuk membuat sebuah halaman blog sangatlah mudah dan dapat di peroleh secara...